3 Anggota Polresta Jayapura Disidang Displin, Terlibat Pencurian hingga Bolos Kerja
JAYAPURA, iNews.id – Tiga Personel Polresta Jayapura menjalani sidang disiplin anggota Polri. Sidang dipimpin langsung Wakapolresta AKBP Deni Herdiana di Aula Mapolresta Jayapura Kota, Jumat (27/10/2023). Ketiganya Briptu MA personel SPKT, Briptu BK personel Satlantas dan Bripda VY anggota Satuan Sat Samapta, Ketiganya telah menjalani pemeriksaan terlebih dahulu oleh penyidik [...]