Pilu, Istri di Sorong Bunuh Diri Minum Racun di Depan Suami
SORONG, iNews.id – Seorang istri nekat mengakhiri hidup dengan meminum racun rumput di depan suaminya. Peristiwa tragis ini terjadi di Kabupaten Sorong, Papua Barat Daya, Rabu (30/8/2023). Kapolsek Salawati Ipda Ezard M Pramardhia mengatakan, identitas korban diduga tewas bunuh diri yakni perempuan berinisial YS. “Iya memang benar ada kejadian bunuh [...]